RPP Matamatika Kelas 5 SD Kurikulum 2013 Materi Penjumlahan Pecahan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

    Satuan Pendidikan    :    SD Negeri 3 Matramatika
    Mata Pelajaran    :    Matematika
    Kelas/Semester    :    V ( Lima ) / 1 ( Satu )
    Hari/Tanggal    :     Selasa / 16 Juli 2018


A.    Materi Pokok
1.     Penjumlahan pecahan
B.    Alokasi Waktu
    1 x pertemuan ( 3 x 35 menit )
C.    Tujuan Pembalajaran
1.     Melalui percobaan, siswa dapat menjelaskan pengertian debit zat cair.
2.    Melalui pengamatan, siswa dapat menentukan debit zat cair.
3.    Melalui latihan soal, siswa dapat menyelesaikan permasalahan yang berkaitan perhitungan debit zat cair.

D.    Kompetensi Dasar
3.1   Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan pengurangan dua pecahan dengan penyebut berbeda.
4.1    Menyelesai kan masalah yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan dua pecahan dengan penyebut berbeda


E.    Indikator
1.     Menentukan hasil penjumlahan pecahan sederhana berpenyebut sama.
2.    Menentukan hasil penjumlahan pecahan sederhana berpenyebut tidak sama


F.    Materi Pembelajaran
1.    Pejumlahan pecahan sederhana
2.    Pengurangan pecahan sederhana

G.    Media Pembelajaran
1.    Plastik transparan
2.    Buah-buahan
H.    Sumber Belajar
1.    Buku Matematika yang relevan
2.    Buku Matematika ESPS, Gunanto, Penerbit Erlangga

Kegiatan
Pembukaan    1.    Guru membiasakan anak dalam mengawali kegiatan pembelajaran lewat berdoa bersama-sama dipimpin oleh seorang anak.
2.    Guru menanamkan pentingnya berdoa sebelum melakukan kegiatan.
3.    Guru mengecek kehadiran siswa.
4.    Guru menyampaikan tujuan pembelajaran saat ini.

Kegiatan inti
1.     Siswa mempelajari cara menjumlahkan pecahan
2.    Secara kelompok siswa mengerjakan tugas serta mendiskusikan LKS yang diberikan guru
3.    Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antar siswa, serta siswa dengan guru.
4.    Siswa melaporkan hasil diskusi kelompoknya dan siswa yang lain memberikan respon terhadap hasil kerja kelompok temannya.
5.    Guru memberikan umpan balik dan penguatan secara lisan atas hasil kerja kelompok siswa, terutama berkaitan dengan pemecahan masalah terbuka.
6.    Siswa bersama guru merefleksi hasil kerja kelompok.

Kegiatan Penutup        Guru bersama-sama dengan siswa dan /atau siswa sendiri membuat rangkuman/simpulan  materi
    Guru melakukan penilaian
    Guru memberikan tindak lanjut dalam bentuk memberikan PR kepada siswa.

b. Penilaian Pengetahuan
1.    Tentukan hasil penjumlahan pecahan berikut ini !
a) 2/8 + 3/8 = . . . .
b) 2/15+ 4/15 = . . . .
c) 4/15+ 6/10 = . . . .
d) 2/20 + 1/5 = . . . .
e) 4/7+ 2/14 = . . . .




Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel